Hilangnya Office Karena windows 10

S

sherlyDafitria

sebelumnya saya pengguna windows 8, saya sama sekali tidak berniat mengupdate windows 10 pada laptop saya. tetapi pesan untuk update windows 10 selalu muncul dan berkali-kali saya abaikan dan tolak, namun suatu hari pemberitahuan update tidak bisa di abaikan/tolak, akhirnya windows 10 terupdate sendiri. di awal saya tidak melihat adanya perbedaan, namun lama-kelamaan saya menyadari banyak aplikasi yang hilang. terutama Microsoft office, semua aplikasi office saya hilang entah kemana, saat mencari tidak ada bahkan saya diminta untuk membeli app office, saya merasa dirugikan dengan adanya windows 10. bahkan saya tidak bisa mengembalikan windows saya ke semula, touchscreen dilaptop saya pun bahkan tidak dapat digunakan. saya merasa laptop saya tidak bisa membantu saya lagi dalam mengerjakan tugas dan hal lainnya yang berhubungan dengan office. saya sangat kesulitan.

Continue reading...
 
Back
Top Bottom